Sabtu, 09 Mei 2020

TUGAS VCT BATCH 6 DIY : STORYLINE DAN VIDEO PEMBELAJARAN

Ketika mengikuti pelatihan VCT Batch 6 DIY, saya diberi tugas untuk membuat storyline dan video pembelajaran. Storyline adalah rancangan yang kita buat sebagai gambaran yang akan kita lakukan dalam pembuatan video pembelajaran.

Pada tugas ini, saya mengambil materi IPA Kelas 7 yang berjudul Sel Hewan dan Sel Tumbuhan karena materi ini tergolong sulit dikarenakan siswa diharapkan mampu menyebutkan bagian-bagian sel hewan,  gambarnya dan fungsi bagian masing-masing.

Dibawah ini akan saya sematkan hasil tugas saya membuat storyline dan video pembelajaran. Storyline saya buat dengan microsoft word kemudian saya convert ke pdf. Sedangkan video saya buat dari presentasi power point yang saya rekam dengan menggunakan aplikasi fastone. Hasil akhir video pembelajaran saya upload di akun youtube saya.

TUGAS PEMBUATAN STORYLINE :
Pada tugas pembuatan storyline, saya mengambil tema tentang Sel Hewan dan Sel Tumbuhan. Sel Hewan dan sel tumbuhan ini adalah materi IPA kelas 7 Semester 2.
Link tugas storyline: STORYLINE SEL HEWAN DAN SEL TUMBUHAN

TUGAS PEMBUATAN VIDEO PEMBELAJARAN 
Pada tugas pembuatan video pembelajaran, saya mengambil tema tentang Sel Hewan dan Sel Tumbuhan. Video ini saya buat berdasarkan storyline yang telah saya buat sebelumnya.
Link tugas video pembelajaran: https://www.youtube.com/watch?v=IA4ljh7YqSM&t


Selamat menyaksikan video pembelajaran dari saya yang mungkin masih sederhana sekali. Semoga ke depannya, saya bisa membuat video yang lebih menarik lagi..



Tidak ada komentar:

Posting Komentar